Jumat, 22 Maret 2013

Belajar Pembelajaran


Belajar Pembelajaran

Di postingan kali ini saya akan share sebuah ilmu bagi agan-agan semua yang memang berkompetensi sebagai guru di masa depan untuk membangun masa depan generasi muda Indonesia. Sebagaimana gambaran umum seorang guru adalah sosok pribadi yang akan siap membagi ilmu kepada peerta didiknya ketika pelajaran berlangsung. Sedikit figure guru memiliki jiwa yang baik dan bisa di jadikan contoh  baik dalam lingkungan sekolah maupun lingungan sosial masyarakat. Tidak hanya itu seorang guru juga hendaknya memiliki loyalitas  tinggi dalam mengajar. Dalam implementasinya di kelas seorang guru hendaknya memiliki kompetensi dasar.
                Belajar merupakan aktifitas individu yang mengakibatkan perubahan sikap dan perilaku yang diakibatkan keterampilan daan pengalaman (perubahan sikap atau perilaku). Dalam hakikatnya perubahan tersebut dapat diamati dan di ukur.
Adapun tujuan belajar menurut Bloom mengklasifikasikan kedalam tiga kelas yaitu :
1.       Ranah Kognitif : kemampuan menngingat, menghafal dan memecahkan masalah
2.       Ranah Psikomotor : menirukan gerak dan melakukan gerakan yang benar
3.       Ranah Afektif : kesadaran menerima kondisi secara nyata

Unsur-unsur Dalam Belajar :
1.       Tujuan : kegiatan belajar mengajar harus memiliki tujuan dan apa  yang  akan di capai
2.       Kesiapan : kesiapan untuk menerima segalan konsekuensi dalam belajar mengajar
3.       Situasi : memahami situasi (penyesuaian diri dalam bergaul)
4.       Interpretaasi : menterjemahkan sesuatu yang  abstrak
5.       Respon : kemampuan untuk merespon atau menanggapi ssesuatu
6.       Konsekuensi : memahami akibat yang kita lakukan di sekolah
7.       Reaksi terhadap kegagalan : mengenali lebih diri sendiri

Kemampuan Dasar Mengajar
Seorang guru di haruskan mampu menggabungkan tiga hal berikut :
1.       Guru
2.       Murid
3.       Tujuan
Dengan adanya interaksi antara guru dengan murid. Secara professional guru mampu mendidik dan memberikan pembelajaran.

Model Pendidikian Guru
PGBK (Pendidikan Guru Berbasis Kompetensi)
Landasan model PGBK ialah :
1.       Guru adalah orang yang berpendidikan, guru harus memiliki ilmu yang cukup luas untuk di bagikan dalam kelas.
2.       Perbuatan guru merupakan manifestasi dalam semua ilmu yang di dapat
3.       Keputusan yang di lakukan berdasarkan pertimbangan yang matang dan rasional
4.       Guru harus menguasai teknik berkomunikasi yang baik
5.       Cara melaksanakan tugas dengan cara professional

Definisi  Kompetensi
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) komptensi memiliki arti kewenangan atau kekuasaan untuk mementukan atau memutuskan suatu hal.

Kompetensi Dasar Guru
1.       Kompetensi pribadi
Meliputi :
1.       Kemampuan untuk mengenbangkan kepribadian
2.       Mampu berinteraksi dan berkomunikasi
3.       Melaksanakan pembimbingan dan penyuluhan
4.       Guru melaksanakan administrasi sekolah
5.       Mampu melakukan penelitian sederhana
6.        
2.       Komptensi professional
Meliputi:
1.       Guru mampu melaksanakan landasan PGBK
2.       Guru harus menguasai bahan pengajaran
3.       Mampu menyusun program pengajaran
4.       Secara professional mampu melaksanakan program tersebut
5.       Mampu melakukan evaluasi
Kompetensi Guru berdasarkan Tugas
Sebagai pendidik guru harus mempunya kemampuan untuk mendidik sesuai target, begitu pula sebagai pembimbing harus mampu mengembangkan kepribadian siswa di kelas.
                Demikian sedikit ilmu yan bisa saya bagi dalam lingkup pengajaran di  sekolah semoga bisa di  share kepada kerabat yang memang ingin membagi ilmunya di blog saya. Sekian terimakasih 

Jumat, 22 Maret 2013

Belajar Pembelajaran


Belajar Pembelajaran

Di postingan kali ini saya akan share sebuah ilmu bagi agan-agan semua yang memang berkompetensi sebagai guru di masa depan untuk membangun masa depan generasi muda Indonesia. Sebagaimana gambaran umum seorang guru adalah sosok pribadi yang akan siap membagi ilmu kepada peerta didiknya ketika pelajaran berlangsung. Sedikit figure guru memiliki jiwa yang baik dan bisa di jadikan contoh  baik dalam lingkungan sekolah maupun lingungan sosial masyarakat. Tidak hanya itu seorang guru juga hendaknya memiliki loyalitas  tinggi dalam mengajar. Dalam implementasinya di kelas seorang guru hendaknya memiliki kompetensi dasar.
                Belajar merupakan aktifitas individu yang mengakibatkan perubahan sikap dan perilaku yang diakibatkan keterampilan daan pengalaman (perubahan sikap atau perilaku). Dalam hakikatnya perubahan tersebut dapat diamati dan di ukur.
Adapun tujuan belajar menurut Bloom mengklasifikasikan kedalam tiga kelas yaitu :
1.       Ranah Kognitif : kemampuan menngingat, menghafal dan memecahkan masalah
2.       Ranah Psikomotor : menirukan gerak dan melakukan gerakan yang benar
3.       Ranah Afektif : kesadaran menerima kondisi secara nyata

Unsur-unsur Dalam Belajar :
1.       Tujuan : kegiatan belajar mengajar harus memiliki tujuan dan apa  yang  akan di capai
2.       Kesiapan : kesiapan untuk menerima segalan konsekuensi dalam belajar mengajar
3.       Situasi : memahami situasi (penyesuaian diri dalam bergaul)
4.       Interpretaasi : menterjemahkan sesuatu yang  abstrak
5.       Respon : kemampuan untuk merespon atau menanggapi ssesuatu
6.       Konsekuensi : memahami akibat yang kita lakukan di sekolah
7.       Reaksi terhadap kegagalan : mengenali lebih diri sendiri

Kemampuan Dasar Mengajar
Seorang guru di haruskan mampu menggabungkan tiga hal berikut :
1.       Guru
2.       Murid
3.       Tujuan
Dengan adanya interaksi antara guru dengan murid. Secara professional guru mampu mendidik dan memberikan pembelajaran.

Model Pendidikian Guru
PGBK (Pendidikan Guru Berbasis Kompetensi)
Landasan model PGBK ialah :
1.       Guru adalah orang yang berpendidikan, guru harus memiliki ilmu yang cukup luas untuk di bagikan dalam kelas.
2.       Perbuatan guru merupakan manifestasi dalam semua ilmu yang di dapat
3.       Keputusan yang di lakukan berdasarkan pertimbangan yang matang dan rasional
4.       Guru harus menguasai teknik berkomunikasi yang baik
5.       Cara melaksanakan tugas dengan cara professional

Definisi  Kompetensi
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) komptensi memiliki arti kewenangan atau kekuasaan untuk mementukan atau memutuskan suatu hal.

Kompetensi Dasar Guru
1.       Kompetensi pribadi
Meliputi :
1.       Kemampuan untuk mengenbangkan kepribadian
2.       Mampu berinteraksi dan berkomunikasi
3.       Melaksanakan pembimbingan dan penyuluhan
4.       Guru melaksanakan administrasi sekolah
5.       Mampu melakukan penelitian sederhana
6.        
2.       Komptensi professional
Meliputi:
1.       Guru mampu melaksanakan landasan PGBK
2.       Guru harus menguasai bahan pengajaran
3.       Mampu menyusun program pengajaran
4.       Secara professional mampu melaksanakan program tersebut
5.       Mampu melakukan evaluasi
Kompetensi Guru berdasarkan Tugas
Sebagai pendidik guru harus mempunya kemampuan untuk mendidik sesuai target, begitu pula sebagai pembimbing harus mampu mengembangkan kepribadian siswa di kelas.
                Demikian sedikit ilmu yan bisa saya bagi dalam lingkup pengajaran di  sekolah semoga bisa di  share kepada kerabat yang memang ingin membagi ilmunya di blog saya. Sekian terimakasih 

Pages

Jumat, 22 Maret 2013

Belajar Pembelajaran


Belajar Pembelajaran

Di postingan kali ini saya akan share sebuah ilmu bagi agan-agan semua yang memang berkompetensi sebagai guru di masa depan untuk membangun masa depan generasi muda Indonesia. Sebagaimana gambaran umum seorang guru adalah sosok pribadi yang akan siap membagi ilmu kepada peerta didiknya ketika pelajaran berlangsung. Sedikit figure guru memiliki jiwa yang baik dan bisa di jadikan contoh  baik dalam lingkungan sekolah maupun lingungan sosial masyarakat. Tidak hanya itu seorang guru juga hendaknya memiliki loyalitas  tinggi dalam mengajar. Dalam implementasinya di kelas seorang guru hendaknya memiliki kompetensi dasar.
                Belajar merupakan aktifitas individu yang mengakibatkan perubahan sikap dan perilaku yang diakibatkan keterampilan daan pengalaman (perubahan sikap atau perilaku). Dalam hakikatnya perubahan tersebut dapat diamati dan di ukur.
Adapun tujuan belajar menurut Bloom mengklasifikasikan kedalam tiga kelas yaitu :
1.       Ranah Kognitif : kemampuan menngingat, menghafal dan memecahkan masalah
2.       Ranah Psikomotor : menirukan gerak dan melakukan gerakan yang benar
3.       Ranah Afektif : kesadaran menerima kondisi secara nyata

Unsur-unsur Dalam Belajar :
1.       Tujuan : kegiatan belajar mengajar harus memiliki tujuan dan apa  yang  akan di capai
2.       Kesiapan : kesiapan untuk menerima segalan konsekuensi dalam belajar mengajar
3.       Situasi : memahami situasi (penyesuaian diri dalam bergaul)
4.       Interpretaasi : menterjemahkan sesuatu yang  abstrak
5.       Respon : kemampuan untuk merespon atau menanggapi ssesuatu
6.       Konsekuensi : memahami akibat yang kita lakukan di sekolah
7.       Reaksi terhadap kegagalan : mengenali lebih diri sendiri

Kemampuan Dasar Mengajar
Seorang guru di haruskan mampu menggabungkan tiga hal berikut :
1.       Guru
2.       Murid
3.       Tujuan
Dengan adanya interaksi antara guru dengan murid. Secara professional guru mampu mendidik dan memberikan pembelajaran.

Model Pendidikian Guru
PGBK (Pendidikan Guru Berbasis Kompetensi)
Landasan model PGBK ialah :
1.       Guru adalah orang yang berpendidikan, guru harus memiliki ilmu yang cukup luas untuk di bagikan dalam kelas.
2.       Perbuatan guru merupakan manifestasi dalam semua ilmu yang di dapat
3.       Keputusan yang di lakukan berdasarkan pertimbangan yang matang dan rasional
4.       Guru harus menguasai teknik berkomunikasi yang baik
5.       Cara melaksanakan tugas dengan cara professional

Definisi  Kompetensi
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) komptensi memiliki arti kewenangan atau kekuasaan untuk mementukan atau memutuskan suatu hal.

Kompetensi Dasar Guru
1.       Kompetensi pribadi
Meliputi :
1.       Kemampuan untuk mengenbangkan kepribadian
2.       Mampu berinteraksi dan berkomunikasi
3.       Melaksanakan pembimbingan dan penyuluhan
4.       Guru melaksanakan administrasi sekolah
5.       Mampu melakukan penelitian sederhana
6.        
2.       Komptensi professional
Meliputi:
1.       Guru mampu melaksanakan landasan PGBK
2.       Guru harus menguasai bahan pengajaran
3.       Mampu menyusun program pengajaran
4.       Secara professional mampu melaksanakan program tersebut
5.       Mampu melakukan evaluasi
Kompetensi Guru berdasarkan Tugas
Sebagai pendidik guru harus mempunya kemampuan untuk mendidik sesuai target, begitu pula sebagai pembimbing harus mampu mengembangkan kepribadian siswa di kelas.
                Demikian sedikit ilmu yan bisa saya bagi dalam lingkup pengajaran di  sekolah semoga bisa di  share kepada kerabat yang memang ingin membagi ilmunya di blog saya. Sekian terimakasih 

Translate

Popular posts